√ Merasa Diganggu? Ini 4 Cara Menonaktifkan WhatsApp Sementara

matikan data seluler

Hampir seluruh masyarakat di Indonesia pasti menggunakan sosial media whatsapp, dikarenakan whatsapp sendiri sangatlah mudah sekali untuk dipahami serta dioperasikan.

Penggunaan whatsapp mulai dari pekerjaan kantor, tugas sekolah, dan masih banyak lainnya ada di sosial media whatsapp.

Karena di whatsapp sendiri menyediakan fitur grup dimana sangat membantu dalam menyebarkan informasi secara cepat dan tepat.

Tentu saja diantara grup-grup tersebut, pasti ada saja informasi baru ataupun chat teman yang masuk ke grup.

Sehingga sering kali beberapa orang merasakan kurang nyaman apabila banyak sekali chat yang masuk ke whatsapp dan sangat menjengkelkan sekali jika ada banyak notifikasi whatsapp masuk di hp Android.

Maka dari itu disini anda bisa menonaktifkan whatsapp terlebih dahulu agar nantinya tidak terganggu dengan banyaknya notifikasi yang masuk ke hp android anda.

Akan tetapi mungkin anda belum tahu mengenai bagaimana cara menonaktifkan whatsapp sementara di hp?

Jangan khawatir, karena di bawah ini akan diberikan ulasan mengenai cara menonaktifkan whatsapp sementara tanpa aplikasi.

Serta cara ini bisa berhasil di semua merk jenis hp, mulai dari xiaomi, oppo, vivo, nokia, samsung, lg, apple, advan, lenovo, dan masih banyak lagi.

Cara Menonaktifkan Whatsapp Sementara di Android

#1. Matikan Data Seluler

cara non aktifkan whatsapp

Cara pertama untuk menonaktifkan whatsapp di hp yaitu silahkan matikan data seluler anda.

Caranya tinggal swipe ke bawah pada layar atas anda, maka akan ada fitur dimana anda bisa mematikan data seluler anda.

Jika anda sudah berhasil mematikan data seluler, maka secara otomatis notifikasi whatsapp sudah tidak aktif dan hilang.

Seperti kita ketahui bahwa whatsapp sendiri merupakan aplikasi media sosial, dimana harus membutuhkan internet untuk bisa online.

Maka dari itu jika anda matikan data seluler, maka sudah tidak aktif lagi.

Status wa teman tidak muncul? Gunakan cara mengatasi story whatsapp tidak muncul

#2. Nyalakan Mode Pesawat

cara menonaktifkan whatsapp tanpa mematikan data

Cara berikutnya untuk menonaktifkan aplikasi whatsapp sementara tanpa aplikasi tambahan yaitu menghidupkan mode pesawat.

Dimana mode pesawat sendiri bisa anda aktifkan dengan cara mirip seperti di atas.

Apabila mode pesawat tersebut sudah aktif, maka secara otomatis jaringan koneksi akan mati, dan whatsapp pun tidak akan aktif lagi.

Serta tidak ada notifikasi yang masuk dan mungkin sekarang Anda tidak akan terganggu lagi.

Baca Juga : Cara Mengetahui Lokasi Orang Lain di WhatsApp

#3. Paksa Henti

paksa berhenti

Kalau cara menonaktifkan whatsapp belum berhasil, silahkan anda lakukan force close aplikasi whatsapp.

Untuk cara force close whatsapp sebaiknya simak tutorial di bawah ini:

  • Langkah pertama silahkan anda masuk saja ke settingan ataupun pengaturan.
  • Jika sudah silahkan masuk ke aplikasi, dan selanjutnya cari saja aplikasi instagram. Nah jika sudah ketemu aplikasi instagram, silahkan scroll ke bawah.
  • Biasanya nantinya ada cache, silahkan itu hapus juga cachenya, lalu di bawahnya akan ada paksa henti. Berikutnya silahkan anda paksa hentikan aplikasi tersebut. Maka secara otomatis aplikasi tidak akan berjalan lagi.

Jadinya ketika sudah menggunakan cara force close aplikasi whatsapp itu berhasil, maka anda bisa saja tidak dapat menerima notifikasi pesan masuk ataupun panggilan masuk dari whatsapp .

Maka dari itu apabila sudah melakukan force close aplikasi tersebut, maka aplikasi WhatsApp akan menutup semua aktivitas.

Baca Juga : Cara Mengembalikan Chat Whatsapp yang Hilang

#4. Mengaktifkan Kontrol Jaringan WhatsApp

Apabila anda sebagai pengguna HP baru, misal hp keluaran tahun 2019 hingga sekarang, mungkin sudah memiliki fitur kontrol jaringan.

Fitur ini berfungsi untuk memberikan akses jaringan kepada aplikasi.

Jika ingin menonaktifkan wa tanpa mematikan data seluler, dapat dilakukan sebagai berikut.

kontrol jaringan
  • Pertama kalinya buka Pengaturan.
  • Pilih opsi Menggunakan Jaringan Wifi & Seluler.
  • Pilih aplikasi WhatsApp.
pengaturan jaringan whatsapp

Sementara itu, whatsapp anda tidak akan menerima pesan dan telepon masuk.

Alhasil semua teman kontak yang ingin menghubungi anda akan kesusahan menghubungi Anda.

Namun, itu cara diatas bisa dipulihkan agar notifikasi yang penting pada whatsapp bisa kamu baca dan lihat.

Biasanya kalau sudah melakukan keempat cara diatas, dapat menghilangkan notifikasi whatsapp.

Nah silahkan anda coba beberapa cara di atas, dan jangan sampai uninstall whatsapp ya gaes, karena lumayan repot. Sekian dan terima kasih.